Clik Here

Rabu, 07 Maret 2012

Resep Masakan Sumatera

Resep Masakan Sumatera - Soto Udang Tebing Medan

BAHAN - Resep Masakan Sumatera :
- 200 gram udang, buang kepala, kupas hingga bersih
- 400 gram ayam, goreng hingga matang, suwir-suwir
- 1 lembar daun salam
- 1 lembar daun jeruk
- 150 ml kaldu ayam
- 200 ml santan kental
- 1 sendok makan minyak goreng

Bumbu halus :
- 1/2 sendok teh ketumbar sangrai
- 2 siung bawang putih
- 2 butir bawang merah
- 1 cm kunyit, bakar
- 1/2 cm jahe
- Garam secukupnya

Cara membuat - Resep Masakan Sumatera :
- Cincang setengah bagian udan, sisanya biarkan utuh. Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus hingga harum.
- Masukkan daun salam, daun jeruk, sere, aduk rata. Masukkan udang cincang, masak hingga udang matang
- Masukkan udang utuh, aduk rata. Tuang kaldu ayam, masak hingga mendidih
- Tuangkan santan, masak sambil diaduk rata agar santan tidak pecah. Didihkan
- Masukkan ayam suwir, masaka sebentar. Angkat
- Sajikan hangat dengan taburan bawang goreng.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar